Salah satu yg membuat Manusia beda dengan Hewan adalah Adab. Ia memperbedakan manusia 'berasab' & manusia 'biadab'. Tidaklah agama ini diilmui kecuali diawali dengan Adab. Ciri² anak yg ber-Adab adalah seseorang yg: 1. Memuliakan orang tua, guru²nya, saudara²nya yg lebih tua, & orang yg lebih tua, 2. Menyayangi saudara²nya & orang yg lebih muda, 3. Selalu jujur, 4. Rendah hati, 5. Sabar dari gangguan, 6. Tidak memutuskan hubungan keluarga atau tentangga, 7. Tidak berkelahi dengan sesama, 8. Tidak meninggikan suara saat berbicara atau tertawa. (Syekh Umar bin Achmad Baradja, Kitab Akhlaq Lil Banin) _Your ethics show your dignity._ SitnahAisyah.blogspot.com, 21082021
Referensi:
https://www.google.com/amp/s/m.republika.co.id/amp/q6s6d0320
0 comments:
Posting Komentar