[10/1 02.50] Sitnah Aisyah Marasabessy:
Kapasiitas Kepemimpinan, Sitnah Aisyah, 08012026
[10/1 02.50] Sitnah Aisyah Marasabessy: "Leadership is measured by thinking levels—practical, analytical, strategic." Sitnah Aisyah, 080120266
Standar suatu KEPEMIMPINAN itu dilihat dari LEVEL berpikirnya. Bukan hanya pada tataran PRAKTIS, tapi ANALITIS dan STRATEGIS. Bukan cuma APA 'menu' Proker yang akan disajikan, tapi BAGAIMANA desain produk, rehabilitasi internal, menarik Pemodal agar uang bukan lagi MASALAH dan membuat Pasar hanya mau menikmati PRODUK dan LAYANAN kita meski harganya selangit. Ini butuh Kualitas OTAK, bukan Kekuatan Otot atau Kemampuan Omon² semata. Ini bukan soal berapa banyak Ide yang bisa di-HASILKAN Pimpinan, tapi seberapa Besar Ide itu mampu di-REALISASIKAN dengan penuh Perencanaan. Inilah makanya gaji Pimpinam selalu lebih tinggi. Karena mereka dibayar untuk BERPIKIR, bukan cuma banyak BICARA apalagu ADU Tenaga.
#FitAndProper #Pemimpin
SitnahAisyah.blogpt.com


0 comments:
Posting Komentar